Cara mengatasi pandemic angry ini akan sangat berguna bagi kamu yang mungkin merasa lelah dengan segala situas dan pemberitaan tentang pandemi. Masa pandemi ini memang membuat beraga macam perasaan dan emosi diaduk menjadi satu. Mulai dari perasaan bingung, takut, marah, kesal, mungkin semuanya sudah pernah kamu rasakan selama pandemi ini. Luapan emosi yang dirasakan ini sangatlah wajar terjadi.
Seorang psikolog UGM bernama Diana Setiyawati mengatakan bahwa perasaan-perasaan ini muncul karena kamu mungkin berada di tengah fase kekecewaan. Kekecewaan ini mungkin muncul karena banyaknya tanda tanya kapan pandemi akan berakhir. Kebijakan menjaga jarak atau social distancing juga menjadi tantangan bagi sebagian banyak masyarakat. Mungkin kamu tak merasa begitu kesulitan dengan adanya kebijakan social distancing.
Banyak orang yang mulai bisa beradaptasi melakukan komunikasi dan terhubung secara digital. Namun faktanya ada banyak juga orang yang tidak bisa melakukan atau beradaptasi dengan cara tersebut seperti ayah ibu di kampung maupun entitas sosial di kampung halaman. Kondisi ini bisa dipahami ketika pandemi membuat banyak masyarakat mudah marah karena hal ini menyakitkan bagi mereka. Yuk simak cara mengatasi pandemic angry seperti berikut ini:
Cara Mengatasi Pandemic Angry: Mengatasi Kecewa Bukan Hal Mudah
Bob sangat mengerti bahwa mengatasi kekecewaan yang kamu rasakan akibat pandemi bukanlah hal yang mudah. Penyelesaian akan masalah ini tidak cukup dilakukan pada level mikro dengan melakukan manajemen emosi melalui peningkatan spiritualitas dan literasi terkait kondisi pandemi ke masyarakat. Penyelesaian akan masalah ini juga pening diperhatikan di tingkat makro melalui penetapan kebijakan pemerintah.
Kamu mungkin merasa gelisah, marah, dan takut karena secara ekonomi kesulitan. Masa pandemi ini pastinya membuat banyak industri perekonomian mengalami masa-masa yang sulit. Saat rasa putus asa ata timbul pada akhirnya kamu akan kembali ke keluarga dan orang terdekat untuk menumbuhkan kembali rasa semangat. Rasa kekeluargaan dan persahabatan merupakan hal yang harus dikedepankan saat ini untuk saling meringankan beban.
Tak hanya di Indonesia, dampak virus corona ini juga dirasakan di berbagai negara di dunia bahkan di negara maju sekalipun seperti Amerika. Kamu bukanlah satu-satunya orang yang merasa putus asa dengan segala kesulitan yang terjadi di masa depan ini.
Kamu harus bangkit dan berusaha untuk membangun sedikit demi sedikit rasa semangat kamu. Terutama bagi keluarga pasien yang harus kehilangan anggota keluarga tercinta setelah dinyatakan positif COVID-19. Tentunya masa pandemi ini adalah masa yang sangat berat untuk dilalui.
Simak 5 Cara Mengatasi Pandemic Angry
Tak ada yang tahu secara pasti kapan masa pandemi virus Corona ini berakhir. Ketidaktahuan dan keidakpastian inilah yang tentunya membuat banyak orang merasa gundah, takut, dan sedih. Rasa khawatir ini kemudian akan sangat rentan mengganggu kondisi kesehatan mental seseorang. Beberapa gangguan kesehatan mental yang bisa dialami di antaranya adalah rasa gelisah, cemas, khawatir, ketakutan, stres, hingga memicu depresi.
Tua maupun muda, pria maupun wanita dapat merasakan pandemic angry ini. Berbagai kebijakan pemerintah yang terkesan menuntut dan mempersempit ruang gerak masyarakat mungkin membuat kamu merasa risih. Belum lagi rutinitas baru yang menjadi semakin rumit seperti bekerja dan sekolah online. Namun ini bukanlah saatnya untuk kita putus asa dan menyerah. Kamu bisa coba 5 cara mengatas pandemic angry seperti berikut ini.
1. Cara Mengatasi Pandemic Angry: Mencari Tahu Fakta Tentang Covid-19
Cara mengatasi pandemic angry yang pertama adalah dengan mencari tahu dan memahami tentang apa itu dan asal-usul COVID-19. Dengan mengetahui dengan jelas tentang virus corona ini maka akan cukup menghilangkan rasa cemas dan kegelisahan kamu terhadap virus ini. Selain itu, informasi mengenai virus corona ini akan membuat kamu tidak mudah terjebak dengan pemberitaan hoaks yang bisa membuat kamu cemas. Sangat wajar untuk merasa takut dan cemas terhadap penyakit atau flu yang belum kita ketahui asal-usul dan cara penanganannya.
2. Cara Mengatasi Pandemic Angry: Fokus Terhadap Sesuatu yang Dapat Kita Kendalikan
Cara mengatasi pandemic angry berikutnya adalah dengan mencoba fokus terhadap sesuatu yang dapat kamu kendalikan. Ketika kamu merasa ketakutan terhadap berbagai hal yang berkaitan dengan masa pandemi di luar sana, cobalah alihkan fokus kamu kepada hal yang dapat kamu kendaikan.
Pengalihan fokus ini adalah sebagai salah satu cara mengatasi pandemic angry. Selain itu cara mengatasi pandemic angry yang dapat kamu lakukan lainnya adalah dengan menjaga kesehatan tubuh, mencuci tangan dengan sabun, menghindari menyentuh wajah, menghindari kerumunan, dan menghindari belanja barang yang tidak penting.
3. Cara Mengatasi Pandemic Angry: Menjaga Hubungan dengan Teman dan Keluarga
Cara mengatasi pandemic angry selanjutnya adalah dengan menjaga hubungan bersama keluarga maupun teman. Mungkin selama pandemi ini kamu lebih banyak berdiam di rumah untuk menjaga diri kamu dari paparan virus corona. Penerapan social distancing ini pastiah tidak mudah dan bisa jadi satu di antara penyebab kecemasan yang timbul pada diri kamu.
Rasa kesepian yang mungkin kamu rasakan akibat isolasi juga dapat memperparah kecamasan yang sedang kita alami. Cara mengatasi pandemic angry dengan menjaga hubungan komunikasi dengan orang-orang terdekat akan membantu kamu terhindar dari kecemasan yang diakibatkan COVID-19.
4. Cara Mengatasi Pandemic Angry: Selektif dalam Mengonsumsi Informasi
Tak kalah penting dengan cara mengatasi pandemic angry di atas, cara mengatasi pandemic angry ini juga dapa membuat kamu lebih tenang. Menonton, membaca, atau mendengarkan berbagai macam pemeritaan terutama berita buruk selama pandemi ini mungkin seringkali membuat kamu gelisah.
Belum lagi melihat teman atau keluarga di sekeliling kamu yang mengabaikan protokol kesehatan. Jika demikian maka cobalah lakukan cara mengatasi pandemic angry dengan selektif dalam mengonsumsi informasi. Caa mengatasi pandemic angry ini akan membantu kamu memilih media yang menurut kamu dapat dipercaya.
5. Cara Mengatasi Pandemic Angry: Kelola Emosi dan Stres dengan Baik
Cara mengatasi pandemic angry yang terakhir adalah dengan mengelola emosi dan stres dengan baik. Selain menjaga kondisi kesehatan fisik, di masa pandemi ini juga sangat penting bagi kamu unuk menjaga kesehatan mental. Berbagai ketidakpastiaan yang terjadi di masa pandemi tentunya membuat banyak orang sangat rentan terkena stres atau kepanikan dan kegelisahan akan penyakit yang mungkin datang. Salah satu cara mengatasai pandemic angry yang bisa kamu lakukan adalah dengan bermeditasi.
Ingin Staycation? Ya di Bobobox
Salah satu cara yang bisa lakukan untuk melepaskan beban yang sedang kamu pikirkan adalah dengan melakukan staycation. Salah satu tempat menginap yang cocok untuk staycationmu adalah Bobobox. Hotel satu ini dilengkapi dengan fasilitas-fasilitas yang kece abis sehingga mampu memberikan kualitas menginap dan staycation yang mumpuni. Tertarik mencoba? Unduh dulu aplikasi Bobobox di sini untuk memesan tiap podnya. Selamat menginap di Bobobox ya!